Rabu, 08 Januari 2014

0 Jadwal dan Prediksi Roma vs Sampdoria Coppa Italia


Dalam lima laga terakhirnya di seluruh kompetisi, Roma mencatat dua kemenangan, dua seri dan satu kekalahan.
- Dalam lima laga terakhirnya di seluruh kompetisi, Sampdoria mencatat tiga kemenangan, satu seri dan satu kekalahan.
- Saat ini, Roma berada diposisi runner up dengan raihan poin 41 dari 18 pertandingan. Sedangkan, Sampdoria berada diperingkat ke-14 dengan raihan poin 18 dari 18 pertandingan.
- Roma mencatat reko baik di lima laga kandang terakhirnya. Roma mencatat tiga kemenangan dan dua seri.
- Sampdoria mencatat satu kemenangan, satu seri dan tiga kekalahan di lima laga tandang terakhirnya.
- Lini depan Roma lebih baik dibandingkan dengan Sampdoria. Roma mencetak 35 gol dan Sampdoria 19 gol.
- Pertahanan Sampdoria lebih rapuh dibandingkan dengan Roma. Sampdoria 27 gol dan Roma 10 gol.
- Roma merupakan klub terbaik dalam hal pertahanan. Hingga pekan ke-18 ini Roma hanya kebobolan 10 gol.
- Roma baru mengalami kekalahan pertamanya di musim ini pada Senin dini hari kemarin, dimana Roma kalah 0-3 dari Juventus.

Head 2 Head :

  • 26 Sept 2013 : Sampdoria 0-2 Roma (Serie A)
  • 10 Feb 2013 : Sampdoria 3-1 Roma (Serie A)
  • 27 Sept 2012 : Roma 1-1 Sampdoria (Serie A)
  • 23 Mei 2011 : Roma 3-1 Sampdoria (Serie A)
  • 9 Jan 2011 : Sampdoria 2-1 Roma (Serie A)
5 pertandingan terakhir Roma :
  1. 6 Jan 2014 : Juventus 3-0 Roma (Serie A)
  2. 22 Des 2013 : Roma 4-0 Catania (Serie A)
  3. 17 Des 2013 : Milan 2-2 Roma (Serie A)
  4. 8 Des 2013 : Roma 2-1 Fiorentina (Serie A)
  5. 1 Des 2013 : Atalanta 1-1 Roma (Serie A)
5 pertandingan terakhir Sampdoria :
  1. 6 Jan 2014 : Napoli 2-0 Sampdoria (Serie A)
  2. 22 Des 2013 : Sampdoria 1-1 Parma (Serie A)
  3. 15 Des 2013 : Chievo 0-1 Sampdoria (Serie A)
  4. 8 Des 2013 : Sampdoria 2-0 Catania (Serie A)
  5. 6 Des 2013 : Sampdoria 4-1 Verona (Serie A)
Prediksi Roma vs Sampdoria, starting XI :
Roma
De Sanctis
Maicon – Benatia – Burdisso – Dodo
Pjanic – Bradley –  Strootman
Gervinho – Totti – Ljajic
Pelatih : R. Garcia
Absen : De Rossi, Leandro Castan, Balzaretti, Florenzi
Sampdoria 
Angelo Da Costa
De Silvestri – Mustafi – Gastaldello – Regini
Palombo – Krsticic – Pedro Obiang
Gabbiandini – Eder – Soriano
Pelatih : S. Mihajlovic

Advertisement

Title: Jadwal dan Prediksi Roma vs Sampdoria Coppa Italia
Posted by:Bloogewr
Published :2014-01-08T00:32:00-08:00
Rating: 3.5
Reviewer: 5 Reviews
Jadwal dan Prediksi Roma vs Sampdoria Coppa Italia

Facebook Twitter Google+ Linkedin Technorati Digg
Anda baru saja membaca artikel situs Jadwal Siaran Langsung 2014 indonesia yang berkategori coppa italia / jadwal bola / Liga Italia / Prediksi / Update Skore dengan judul Jadwal dan Prediksi Roma vs Sampdoria Coppa Italia. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL http://jadwal-langsung.blogspot.com/2014/01/jadwal-dan-prediksi-roma-vs-sampdoria.html. Terima kasih!
Jadwal dan Prediksi Roma vs Sampdoria Coppa Italia | Bloogewr | 5
Posted by: Bloogewr Jadwal dan Prediksi Roma vs Sampdoria Coppa Italia Updated at : 00.32
Rabu, 08 Januari 2014
Jadwal TV Siaran Langsung lainya :

0 komentar:

Posting Komentar